Tuesday, April 17, 2018

Manfaat ikan gabus untuk mata

1. Pembentukan dan Pertumbuhan Otak
Manfaat pertama ini sangat cocok bagi anak kecil karena dimasa-masa pembentukan otak,mereka membutukan asupan gizi yang tepat untuk proses pertumbuhannya.Ikan gabus memiliki kandungan protein lebih tinggi dibandingkan dengan ikan bandeng,nila,dan lele.Ikan gabus memiliki kandungan protein sebesar 26,0 gr sedangkan untuk daging ayam hanya 18,2 gr,daging sapi 18,8 gr ,telur ayam 12,0 gr dan ikan lele hanya 18,7 gr.Ini semua membuktikan bahwa daging ikan gabus atau haruan memiliki kandungan protein dan peran yang penting dalam pembentukan dan petumbuhan otak kita.
2.Mempercepat Pertumbuhan Otak
Ikan gabus atau ikan kutuk memiliki kandungan Albumin yang sangat tinggi.Perlu kalian ketahui bahwa Albumin adalah jenis protein yang mampu mempercepat penyembuhan luka.Orang dahulu memerintahkan kita untuk mengkonsumsi ikan gabus pada saat kita mengalami luka luar yang tak kunjung kering.Sekarang para peneliti membuktikan bahwa ikan gabus memang benar bermanfaat untuk mempercepat penyembuhan luka.
3.Menjaga Keseimbangan Cairan Dalam Tubuh
Selain mempercepat penyembuhan luka,zat Albumin juga berperan penting dalam menjaga kesetabila cairan dalam tubuh kita.Perlu kalian tahu,tubuh kita mengandung 70% cairan dan kandungan normal Albumin pada tubih kita sekitar 60%.Jika kita kekurangan cairan tubuh maka akan berakibat mengurangi daya tahan tubuh dan kita akan mengalami Dehidrasi yang sangat membahayakan bagi tubuh.Untuk itu para Dokter menyarankan untuk kita menambahkan Albumin secara teratur pada tubuh dengan cara memakan ikan gabus atau makanan lainnya yang mengandung zat Albumin.
Sistem Pencernaan Manusia
4.Sehat Untuk Pencernaan
Ikan gabus memilki struktur daging yang sangat empuk dari pada jenis daging ikan lain.Anda tidak perlu khawatir untuk mengolah ikan gabus karena pada dasarnya ikan gabus memilik daging yang empuk.Ini dikerenakan ikan gabus memiliki kandungan Kolagen yang rendah dibandingkan dengan kadar proteinnya.Para peneliti menyimpulkan kandungan Kolagen pada ikan gabus hanya 3-5% dalam keseluruhan protein dalam daging ikan gabus.
5.Penyembuhan Berbagai Penyakit
Sejak zaman dahulu ikan gabus memang memiliki peran sangat penting bagi orang yang terkena penyakit.Cukup dengan merebus ikan gabus.Merebus ikan gabus memiliki manfaat untuk tidak mengilangkan banyak kandungan protein yang ada,beda halnya dengan menggoreng ikan gabus.Ikan gabus memiliki peran sebagai penyembuh penyakit seperti; Hepatitis,Infeksi Paru,Diabetes,Tipus,Strok dan lain sebagainya.
6.Memperbaiki Gizi Buruk Yang Terdapat Pada Tubuh
Memperbaiki gizi buruk yang terdapat pada tubuh anak-anak,bayi dan kandungan ibu hamil.Dalam 100 gr daging ikan gabus saja sudah cukup untuk mengubah zat buruk yang terdapat pada bayi.Intinya daging ikan gabus sangatlah baik untuk memenuhi gizi pada bayi,terutama penting untuk wanita hamil.Jadi untuk kalian para calon ibu-ibu,berikanlah asupan yang penting untuk anak kalian dan yang terpenting dengan mengkonsumsi ikan gabus.
Gizi Ikan Gabus
7.Membantu Penyembuhan Anak Autis
Para peneliti menemukan kandungan yang sangat baik untuk menbantu penyembuhan anak yang terkena autis.Mereka menyimpulkan bahwa dengan mengonsumsi 100 gr ikan gabus kita bisa menyembukan anak yang terkena autis walaupun dengan cara yang lama dan membutuhkan kesabaran.Tentunya juga dengan menggunakan cara lain yang bisa menyembukan anak autis agar bisa cepat sembuh seperti anak normal lainnya.
Manfaat Ikan Gabus Untuk Bayi
Manfaat Ikan Gabus Untuk Ibu Hamil
manfaat ikan gabus bagi penderita diabetes
manfaat ikan gabus bagi kesehatan
manfaat ikan gabus bagi penderita ginjal
manfaat ikan gabus untuk luka
manfaat ikan gabus untuk kesehatan
manfaat ikan gabus untuk anak
manfaat ikan gabus pasca operasi
8.Membantu Mengatasi Pembengkakan Pada Tubuh
Banyak manfaat yang terkandung pada Albumin.Selain untuk menyembuhkan luka,Albumin juga bermanfaat untuk mengempeskan luka pada tubuh kita.Caranya dengan merebus ikan gabus selama 10-20 menit dan hanya menambahkan garam pada saat kita merubus.Makan daging ikan gabus maka pembengkakan pada tubuh kita akan berangsur-angsur sembuh.
9.Meningkatkan Daya Tahan Tubuh
Untuk kalian yang merasa mudah sekali terkena penyakit dan sering merasa lemah,maka dengan mengkonsumsi ikan gabus akan menambah daya tahan tubuh kita.Dengan mengkonsumsi ikan gabus secara teratur makan akan membuat kebal akan penyakit yang menyerang kita.

10. Manfaat Ikan Gabus Mempercepat Penyembuhan Setelah Operasi
Untuk kita atau orang disekitar kita yang habis melakukan oprasi maka para Dokter sangat menyarankan untuk mengkosumsi ikan gabus atau haruan secara teratur.Kandungan Albumin pada ikan gabus sangat bermanfaat untuk menpercepat penyembuhan luka pasca oprasi.Albumin berguan dalam pembentukan sel yang rusak paska oprasi dan membentuk jaringan baru untuk menutup luka agar bekas luka pasca oprasi bisa cepat pulih seperti biasanya.
11.Mencaga Kesehatan Mata
Ikan gabus sangat baik untuk menjaga kesehatan mata.Sama seperti sayur wortel,ikan gabus mengandung Vit A.Pada 100 gr daging ikan gabus terdapat 150 mg Vit A yang berguna sebagai kesehatan mata.Tidak beda jauh dengan kandungan Vit A pada sayur wortel yaitu 180 mg/100 gr.

No comments:

Post a Comment